
Banyak sekali dikabarkan pada pemberitaan otomotif atau mulai muncul di jalanan, adanya Mobil Hybrid ini. Namun, apa sih yang menjadi daya tarik dari mobil satu ini? Apakah lebih baik dengan mobil biasanya? Mari kita bahas.
Mobil Hybrid menggunakan sumber daya energi dari bahan bakar dan juga listrik. Kombinasi kedua sumber energi ini, dipercaya dapat menghasilkan efisiensi yang lebih tinggi, dibandingkan dengan mesin konvensional.
Keunggulan lainnya yang bisa jadi daya tarik dari Mobil Hybrid ini adalah konsumsi BBM lebih hemat, biaya perawatan lebih murah karena kebutuhannya tidak sebanyak mobil konvensional, ramah lingkungan, hingga minim getaran dan suara mesin.
Apakah Smart Driver tertarik untuk memiliki Mobil Hybrid ini?
Commentaires